Gimana sih caranya untuk bermain piano di PC/komputer/laptop saya? Untuk menjawab pertanyaan anda, silahkan baca sampai selesai artikel ini untuk mengetahuinya...
Pastinya teman- teman semua sudah mengenal sebuah alat musik yang satu ini, yaitu Piano. Piano merupakan alat musik yang dimainkan dengan dentingan jari- jemari kita. Untuk kunci- kunci nada sama dengan gitar C, .... s/d G. Banyak dan pasti cukup rumit untuk mempelajarinya.
Beberapa dari anda pasti sudah mahir dalam memainkan piano atau masih dalam tahap belajar. Tapi, bisakah anda bermain piano jika anda tidak memiliki piano? “Pinjem sama temen!!” hahaha... Betul! Nah, kalo tidak ada teman yang memiliki piano juga gimana? Yang harus anda butuhkan untuk alternatif bermain piano adalah sebuah PC/komputer/laptop yang menggunakan OS Windows XP ke atas. Kenapa? Karena saya akan tunjukan software untuk bermain piano di PC/komputer/laptop anda. Nama softwarenya adalah PianoFX Studio.
PianoFX Studio adalah software untuk bermain piano di PC/komputer/laptop menggunakan touchscreen/keyboard yang memiliki fitur yang terbilang lengkap. Anda bisa bermain piano dengan keyboard atau mouse. PianoFX STUDIO 4.0 tidak hanya memiliki suara piano saja, tetapi anda bisa mengganti dengan suara lain seperti suara harmonika, terompet, biola, clarinet, suara burung, suara tembakan, dan masih banyak yang lainnya. Anda juga bisa menggabungkan nada piano anda dengan irama dari drum dan beberapa alat musik ritmis lainnya dan merekam suara pianonya.
Mencari link download? Kami akan memberikan link download gratisnya. Tapi masih dalam versi trial (15 kali percobaan). Untuk crack/keygen/serial number PianoFX Studio anda bisa mencarinya di internet.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar